PAJAK DALAM PANDANGAN ISLAM

Allah Subhanahu wa Ta’ala tidak membiarkan manusia saling menzhalimi satu dengan yang lainnya.

IBNUL JAUZI: MASA MUDA & MENUNTUT ILMU

Imam Ibnul Jauzi rahimahullah Menghabiskan masa Mudanya Untuk Mencari IlmuSemoga Allah merahmati Abul Faraj Abdurrahman bin Al-Jauzi (wafat tahun 597 H.), ketika dia menjelaskan keseriusannya dalam mencari ilmu, dan dia menghabiskan masa mudanya untuk meraihnya. Dia menyinggung nikmatnya menggeluti ilmu tersebut, saat ia telah berusia setengah baya dan telah sempurna ilmunya. Dia berkata di dalam kitabnya Shaidul Khatir, II:329, “Barangsiapa menghabiskan masa mudanya untuk ilmu, maka pada masa tuanya nanti ia akan memuji hasil dari apa yang telah...

RU'YAH ATAU HISAB

Pertanyaan mengenai penetapan awal bulan syawal telah masuk ke dalam redaksi Al-Lajnah Ad-Da`imah Lil Buhuts al-’ilmiyah wal ifta’ yang saat itu diketuai oleh syeikh Bin Baz,.maka Al-Lajnahpun menjawab :Pertama : Pendapat yang shahih (benar) yang wajib diamalkan adalah perintah yang ditunjukkan dalam sabda Nabi :“Berpuasalah kalian berdasarkan ru`yatul hilal dan ber’Idul Fithrilah berdasarkan ru`yatul hilal, jika terhalangi atas kalian melihatnya, maka sempurnakanlah bilangan bulannya.” Bahwa patokan dalam menentukan awal bulan Ramadhan dan berakhirnya...

SUNNAH SAAT HUJAN

Bismillahirrahmanirrahiim..Artikel ini saya dapatkan dari suatu forum beberapa waktu lalu.. tentang sunnah2 saat hujan yang sudah dilupakan, apa saja sunnah2 yang telah dilupakan tersebut? cekidot gan..Hujan merupakan nikmat Allah. Dengan hujan Allah menurunkan banyak nikmat ke muka bumi. Dengan hujan Allah menghidupkan bumi yang gersang. Meskipun dengan hujan juga Allah dapat mengirimkan adzab, sebagaimana yang menimpa umat Nabi Nuh as.Sehingga tidaklah mengherankan, manakala mendung datang, Rasulullah saw tampak cemas dan khawatir. Kecemasan...

KEUTAMAAN 10 HARI PERTAMA BULAN DZULHIJJAH DAN AMALAN YANG DISYARIATKAN

Segala puji bagi Allah semata, shalawat dan salam semoga tercurah kepada Rasulullah, Nabi kita Muhammad, kepada keluarga dan segenap sahabatnya.روى البخاري رحمه الله عن ابن عباس رضي الله عنهما أن النبي صلى الله عليه وسلم قال : ما من أيام العمل الصالح فيها أحب إلى الله من هذه الأيام – يعني أيام العشر - قالوا : يا رسول الله ولا الجهاد في سبيل الله ؟ قال ولا الجهاد في سبيل الله إلا رجل خرج بنفسه وماله ثم لم يرجع من ذلك بشيء Diriwayatkan oleh Al-Bukhari, Rahimahullah, dari Ibnu 'Abbas Radhiyallahu 'Anhuma bahwa Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda...

AKIBAT KATA "NANTI" DAN "NANTI"

Di antara hal yang dapat membinasakan anak cucu Adam adalah perbuatan menunda-nunda. Orang bijak berkata, "Barangsiapa yang menanam benih 'nanti', maka akan tumbuh sebuah tanaman bernama 'mudah-mudahan', yang memiliki buah bernama 'seandainya', yang rasanya adalah 'kegagalan dan penyesalan'."Jadi, apabila Anda melihat seorang pemuda yang mengatakan, "Nanti, nanti." Maka cucilah kedua tangan Anda dari dirinya. Ketahuilah bahwa ia nanti akan berganti-ganti tempat.Anda mungkin pernah mengenal seseorang, yang ketika Anda berkata kepadanya, "Tidakkah...

KIAT MEMBUANG PIKIRAN KOTOR

Assalamu’alaikum,Ustadz, saya ingin bertanya: Bagaimana caranya untuk menghilangkan pikiran kotor? karena hal itu membuat saya tidak bisa konsentrasi dalam belajar. Apakah saya harus diruqyah? dan apakah saya harus segera menikah? terima kasih. Wassalamu’alaikum.DianJawaban Ustadz:‘Alaikum salam warahmatullahi wabarakatuh,Cara untuk menghilangkan pikiran kotor dapat dilakukan dengan beberapa halberikut:Pertama,Menjauhi segala sebab yang dapat menimbulkan hal tersebut seperti menonton film, membaca cerita porno atau berita tentang terjadinya pemerkosaan,...

MENANGIS KARENA TAKUT ALLAH

Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Tidak akan masuk neraka seseorang yang menangis karena merasa takut kepada Allah sampai susu [yang telah diperah] bisa masuk kembali ke tempat keluarnya.” (HR. Tirmidzi [1633]). Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam juga bersabda, “Ada tujuh golongan yang akan dinaungi oleh Allah pada hari ketika tidak ada naungan kecuali naungan-Nya; [1] seorang pemimpin yang adil, [2] seorang pemuda yang tumbuh dalam [ketaatan] beribadah kepada Allah ta’ala, [3] seorang lelaki yang hatinya bergantung...

SIAPA SYAIKH ABDUL WAHAB??

Meluruskan Pemahaman Keliru Tentang Syaikh Muhammad Bin Abdul WahhabRabu, 12-Agustus-2009, Penulis: Asy Syaikh Shalih bin Abdul Aziz As SindiSemenjak berlalunya tahun-tahun yang panjang, dalam kurun waktu yang lama, kontroversi tentang Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah dan dakwahnya masih terus berjalan. Antara yang mendukung dan yang menentang, atau yang menuduh dan yang membela.Yang perlu diperhatikan mengenai ucapan orang-orang yang menentang Syaikh yang melontarkan kepada beliau dengan bebagai tuduhan, bahwa perkataan mereka tak...

SIAPA SYAIKHUL ISLAM IBNU TAIMIYAH

Syaikhul Islam pernah mengungkapkan: “Di antara Sunnatullah yang ada, apabila Dia ingin menampakkan dien-Nya, maka Dia munculkan pula orang yang akan menentang ajaran dien-Nya. Lalu Dia membenarkan al-haq itu dengan firman-firman-Nya, dan Dia melontarkan yang haq kepada yang batil (lalu yang haq itu menghancurkannya), maka dengan serta merta yang batil itu lenyap.”Seteru Syaikhul Islam rahimahullahu sangat banyak. Mulai dari yang sezaman dengan beliau hingga zaman kita ini. Umumnya mereka adalah musuh-musuh aqidah salafus shalih. Sebab itulah,...

MENJADI HAMBA YANG IKHLAS

Ikhlas, kata yang tidak asing lagi di telinga kita. Sebuah kata yang singkat namun maknanya sangat besar. Sebuah kata yang seandainya hilang dari diri seorang muslim, maka akan berakibat fatal bagi kehidupannya, di dunia terlebih lagi di akhirat kelak. Amal seorang hamba tidak akan diterima jika dilakukan tanpa didasari keikhlasan karena Allah Subhana wa Ta’ala. Allah Subhana wa Ta’ala berfirman yang artinya, “Maka sembahlah Allah dengan mengikhlaskan agama kepada-Nya.” (QS. Az-Zumar: 2). Keikhlasan merupakan syarat diterimanya suatu amal...

The Hajj of one who does not pray

Question: What is the ruling concerning the one who performs Hajj whilst he has abandoned prayer, either intentionally (because he believes he doesn't have to) or due to neglect? Is his Hajj acceptable?Response: Whoever performs the Hajj whilst he does not pray because he believes it is not obligatory, then he has committed kufr by consensus and his Hajj is not accepted. However, if he does not pray out of laziness and neglect, then in this (case) there is a difference of opinion amongst the people of knowledge. From amongst them are those who...

Page 1 of 2012345Next

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More